Rabu, 04 Januari 2017

LAB 21 - Konfigurasi Firewall Filter Output

Konfigurasi Firewall Filter Output



Kemaren kita sudah belajar tentang firewall filter input, sudah faham kan ???? nah sekarang kita akan belajar tentang firewall filter output. Firewall filter output fungsinya sama dengan firewall filter input, bedanya kalo input berasal dari client menuju router sedangkan output dari router menuju internet. Gambarannya kayak gini.



Gb. Firewall Filter Output

Gimana ?? udah punya gambaran tentang firewall filter output ??? kalo belum langsung saja kita praktek biar kita punya gambaran. Langsung saja kita praktekan, berikut topologinya dan saya asumsikan bahwa router sudah terkoneksi ke internet dengan baik !!!


Berikut konfigurasinya !!



Sekarang kita uji ping ke internet terlebih dahulu !!


Nah, sekarang router kita masih bisa melakukan ping ke internet kan, sekarang kita konfigurasi firewall filter output agar router tidak bisa melakukan ping ke internet !!
Berikut konfigurasinya !!
Konfigurasi firewall filter output !


Ket :
Baris pertama :
a.       Chain  = ini menunjukkan trafik yang akan digunakan
b.      Src-address = merupakan ip sumber (ip router)
c.       Protocol = jenis layanan yang digunakan
d.      Action = eksekusi  yang akan digunakan untuk sebuah paket 
Baris kedua : hasil konfigurasi

Sekarang kita lakukan ping ke internet



Tuh kan enggak bisa :p :p :v

Udah paham kan apa itu firewall filter output ??? sip jos kalo sudah paham !!! jadi kesimpulannya firewall filter output digunakan untuk trafik dari router menuju internet.
Yang harus diperhatikan adalah urutan rule firewall karena sangat menentukan efektifitas firewall. Selain itu protocol yang ada bukan hanya icmp, tapi ada tcp dan udp. Contohnya web browser/ http pada protocol tcp dan dst port 80, ssh protocol tcp port 22, telnet pada protocol 23.

0 komentar:

Posting Komentar